Oxygaster anomalura Van Hasselt, 1823 Seluang Ping-Ping
Seluang Ping-Ping
Cyprinidae
KARAKTER
Kepala mendongak ke atas.
Bagian atas
mata berwarna oranye. Bagian punggung
keemasan dan perut keperakan. Ekor bercagak. Terdapat warna hitam dari pangkal
hingga ujung ekor.
Lateral line melengkung.
HABITAT
Hidup di sungai dalam hutan dengan
air relatif tenang. Dapat ditemukan di
permukaan sungai yang tertutup kanopi
hutan.
NAMA LAIN Global:
Jambi:
Parang-Parang;
Riau14: Sepimping;
Palembang19: Siamis;
Nanga Lauk: Lampak;
Punan: Lalangfu.
DISTRIBUSI GLOBAL
Thailand hingga
Borneo, Sumatera,
dan Jawa.
POTENSI
Konsumsi lokal dan
ikan hias.
Cyprinidae
0 Comments:
Posting Komentar
Halloo ada yang bisa di bantu
Thaanks