Mystus nigriceps (Valenciennes, 1840) Senggiring
Senggiring
Bagridae
KARAKTER
Badan keperakan. Memiliki sirip adipose yang hampir menyatu dengan sirip dorsal. Ukuran sirip adipose dua kali lebih lebar daripada sirip dorsal. Maxillary barbel panjangnya melampaui lekukan sirip ekor.
HABITAT
Ditemukan di berbagai tipe habitat: sungai kecil, rawa, danau, dan sungai besar.
NAMA LAIN Global:
Twospot Catfish; Riau9,14: Ingir-Ingir; Punan: Cike.
DISTRIBUSI GLOBAL DAS
Mekong hingga Borneo, Sumatera, dan Jawa.
POTENSI
Konsumsi komersial bernilai tinggi.
Bagridae